Selamat Datang ...

Cerita Gopek menyuguhkan fiksi mini (flash fiction) karya Mardiana Kappara yang mengandung tidak lebih dari 500 kata pada tiap cerita.


Senin, 28 Maret 2011

Pertarungan Jin Ifrit dan Jin Internet

Sebagai seorang anak pimpinan jin yang ternama, Jin Ifrit Junior dititahkan sang ayah untuk segera masuk Sekolah Dasar Jin. Alasan sang ayah mengutus Jin Ifrit Junior ke sekolah adalah untuk segera menemukan cikal bakal generasi jin baru yang diramalkan dukun para jin akan dapat menggantikan kedudukannya sebagai Pemimpin Tertinggi para jin di masa depan. Mencemaskan kabar tersebut, sang ayah menginginkan Jin Ifrit Junior agar dapat mengalahkan jin itu dan mengusirnya untuk selama-lamanya dari negeri jin.

Singkat cerita, Jin Ifrit Junior menugaskan para pesuruhnya untuk mencari informasi mengenai Jin yang dimaksudkan sang ayah. Tidak membutuhkan waktu terlalu lama, para pesuruh menemukan generasi jin baru yang menghebohkan negeri jin tersebut.

Baca selengkapnya di Shvoong.

7 comments:

MT mengatakan...

menarik banget idenya :)

Anonim mengatakan...

^_^ blogwalking, skalian baca-baca cerita2 kawan2 yg ikutan lomba hehehe, salam kenal yah

Mardiana Kappara mengatakan...

@MT:

terima kasih ^_^. lam kenal

Mardiana Kappara mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Mardiana Kappara mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Mardiana Kappara mengatakan...

@oneminuteonline:lam kenal juga ^_^

Mardiana Kappara mengatakan...

Terima kasih atas kunjungannya ya...^_^

Posting Komentar